Wolipop
Pertamakalinya, Jennifer Lawrence Bicara Soal Foto Bugil yang Dicuri Hacker
Aktris Jennifer Lawrence akhirnya angkat bicara soal pencurian sejumlah foto bugilnya yang dilakukan hacker. Jennifer 'curhat' pada majalah Vanity Fair yang menjadikan dirinya sebagai model sampul majalah edisi November 2014.
Rabu, 08 Okt 2014 07:37 WIB







































