detikOto
Mobil Patroli Polisi Jangan Disalahgunakan
Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri menyerahkan 1.191 mobil kepada tiga Polda. Kapolri mengamanatkan agar kendaraan ini tidak disalahgunakan dalam penggunaannya.
Jumat, 04 Sep 2009 11:32 WIB







































