detikNews
PM Israel Bersumpah Tak Akan Hentikan Gempuran ke Gaza
PM Israel Benjamin Netanyahu bersumpah tidak akan menghentikan gempuran ke Gaza. PM Netanyahu bertekad untuk mencapai tujuannya, yakni menghentikan serangan roket Hamas.
Sabtu, 12 Jul 2014 10:06 WIB







































