Sepakbola
'Si Bison' Sudah Kembali
Musim lalu Michael Essien tak bisa sering ambil bagian di skuad Chelsea akibat cedera. Seiring dengan mulai kembalinya performa Essien musim ini, Carlo Ancelotti pun merasa senang.
Minggu, 12 Sep 2010 08:02 WIB







































