detikInet
Pabrik Oppo Beroperasi Mei
Oppo Indonesia menargetkan mulai mengoperasikan pabriknya di Indonesia April tahun ini. Sayangnya rencana tersebut harus molor hingga bulan depan dikarenakan keterlambatan kedatangan mesin.
Sabtu, 18 Apr 2015 13:35 WIB







































