Sepakbola
Timnas Pelajar Indonesia Tak Bisa Pulang, Kemenpora Akan Lakukan Pengecekan
Usai jadi juara pada sebuah turnamen di Filipina, Timnas Pelajar Indonesia justru tidak bisa pulang ke tanah air. Kementrian Pemuda dan Olahraga akan melakukan pengecekan atas kejadian tersebut.
Selasa, 03 Nov 2015 20:22 WIB







































