Seluruh pertandingan tersisa babak 16 besar Liga Champions rencananya digelar di tempat netral. Lisbon kabarnya ditunjuk menjadi tuan rumah laga-laga tersebut.
Di tengah pandemi virus Corona, muncul wacana sisa Liga Champions musim ini digelar di tempat netral. Pelatih Barcelona, Quique Setien, merespons hal itu.
Presiden Olympique Lyon, Jean-Michael Aulas mengungkap tanggal dihelatnya Juventus vs Lyon di Liga Champions. Laga ini harus ditunda akibat wabah virus Corona.
Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo sudah mengukir banyak rekor di sepakbola. Tapi rupanya tak sedikit pula yang belum mereka pecahkan, berikut di antaranya.
Laga Liverpool vs Atletico Madrid terancam tanpa penonton akibat virus corona. Juergen Klopp mengaku pasrah bila timnya tanpa dukungan penggemar di Anfield.
Tottenham Hotspur Vs RB Leipzig akan menghadirkan kesempatan buat Jose Mourinho untuk menyudahi sebuah catatan buruk terkait hasil leg pertama Liga Champions.