Presiden Amerika Serikat Donald Trump menjual mansion atau rumah mewahnya ke Pemilik MNC Group Hary Tanoesoedibjo. Keduanya ternyata punya hubungan mesra.
Pemilik MNC Group Hary Tanoesoedibjo telah membeli mansion atau rumah mewah milik Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump. Bagaimana mewahnya rumah ini?