Dalam podcast bersama Raditya Dika, artis Shenina Cinnamon mengungkap tempat makan yang sedang ia sukai. Rupanya warung pecel ayam yang unik di Gandaria!
Soto tangkar bisa jadi ide makan siang nikmat. Isinya potongan iga, daging, hingga jeroan sapi yang memuaskan. Di sini tempat makan soto tangkar rating tinggi!
Sop buntut masih menjadi salah satu menu comfort food favorit di Jakarta. Menu ini juga jadi favorit Menteri Keuangan Purbaya. Ini rekomendasi sop buntut enak!
Masyarakat Pandeglang di wilayah Selatan dihebohkan dengan fenomena alam langka langit berwarna merah kemarin. BMKG memberikan penjelasan fenomena tersebut.
Kenikmatan lamian khas China bisa dicoba di gerai ini. Diracik spesial dengan bumbu dan teknik masak tradisional, menciptakan mie kenyal yang menggugah selera!
Warung kaki lima ini menawarkan hidangan mie unik. Bukan mie ayam biasa, di sini bisa nikmati racikan mie Singapura hingga India dengan harga sangat terjangkau!