Sekitar 670 orang diperkirakan terkubur tanah longsor di Papua Nugini, kata seorang pejabat PBB. Risiko tanah longsor susulan membayangi upaya tim penyelamat.
Longsor hebat yang terjadi di Provinsi Enga, Papua Nugini, menimbun setidaknya 670 orang. Bencana itu terjadi pada pukul 03.00 dini hari waktu setempat.
Longsor hebat melanda Papua Nugini pada Jumat (24/5). Bencana ini berakibat 150 rumah tertimbun dan diperkirakan ada 670 orang yang terkubur tanah longsor.