PialaEropa
Kroasia Kalahkan Irlandia, Mandzukic Samai Suker
Kroasia menang 3-1 atas Republik Irlandia di laga Grup C Piala Eropa 2012. Mario Mandzukic menjadi pahlawan kemenangan Kroasia dengan dua gol yang membuatnya menyamai torehan bintang masa lalu Kroasia, Davor Suker.
Senin, 11 Jun 2012 07:32 WIB







































