Timnas eFootball Indonesia berhasil lolos ke babak playoff kejuaraan dunia FIFAe World Cup 2025. Sang Garuda akan negara yang cukup tangguh, yakni Brasil.
Operator kompetisi Super League dan Championship, I.League, kembali mendukung gelaran Media Cup 2025. Kedua belah pihak kembali melanjutkan kerja sama.
Timnas eFootball Indonesia akan berlaga hari ini di kompetisi kelas dunia, FIFAe World Cup 2025. Timnas akan main lima kali, dan salah satunya melawan Jepang.
Turnamen Garuda International Cup 2025 resmi dimulai di ASIOP Training Ground, Sentul, Jawa Barat, Kamis (21/8) pagi. Turnamen diikuti 64 tim dari 12 negara.