detikNews
Beri Kredit Sinarmas, 3 Bank Disomasi FSP BUMN
Federasi Serikat Pekerja (FSP) BUMN Bersatu menyomasi Bank Indonesia, Bank Mandiri, Bank BNI. Bank itu dianggap melanggar prinsip kehati-hatian karena memberi kredit kepada Sinarmas Group.
Kamis, 25 Jan 2007 14:42 WIB







































