Suatu cahaya yang melaju di langit California pada Sabtu (7/11) malam kemarin membuat kehebohan di media sosial. Cahaya yang melaju itu sempat dikira UFO.
Rangkaian kegiatan Honda Fiesta 2014 yang sejak bulan lalu diakhiri dengan penyerahan bantuan beasiswa pendidikan dari para generasi muda Indonesia melalui Gerakan Nasional Orang Tua Asuh (GNOTA).
Dari 40 lebih taman nasional di Indonesia, setidaknya ada 5 taman nasional yang jadi favorit wisatawan. Tiap taman nasional berikut ini punya panorama alam yang khas. Bisa jadi, salah satunya jadi destinasi tujuan Anda selanjutnya!
Walaupun kini liburan Tahun Baru, liburan Natal tetap menjadi kenangan. Suasana Natal lebih terasa lagi ketika dirayakan di Promise Land, Bethlehem, Israel.
Nadhira Ulya Suryadi adalah Miss Scuba Indonesia 2013 yang sedang bersaing dalam Miss Scuba International tahun ini. Wanita cantik ini bakal bersaing dengan 14 kontestan lainnya dari berbagai negara di Kinabalu, Malaysia untuk jadi yang terbaik.
Untuk menyambut perayaan Bulan Peduli Kanker Payudara Sedunia (Breast Cancer Awarness), Tommy Hilfiger merilis koleksi tas spesial. Menariknya, Drew Barrymore didapuk untuk menjadi fotografer dalam pembuatan iklannya.
Kata siapa traveling hanya menghabiskan uang? Saat traveling, Anda tetap bisa menghasilkan uang yang kadang jumlahnya tak sedikit. Ikuti saja 10 ide ini.
Program komedi unggulan TRANS7, Opera Van Java (OVJ) kembali memberikan penghargaan kepada para bintang tamu yang pernah tampil dalam OVJ dalam acara yang bertajuk Opera Van Java Awards 2012.