Beberapa karangan bunga dan foto korban bom Bali terpajang di altar Monumen Bom Bali. Kawasan Legian Kuta pun disterilkan untuk mengenang 2 tahun bom Bali.
Sidang Tahunan (ST) MPR yang semula dijadwalkan hingga Senin (27/9/2004) dipercepat dan akan ditutup Minggu (26/9/2004) malam nanti sekitar pukul 20.00 WIB.
Polda Metro Jaya tidak akan mengalihkan lalu lintas di Jl. Kebon Sirih meskipun ribuan demonstran yang memprotes pelantikan DPRD DKI memadati jalan itu.
Satgas teritorial TNI Poso mengamankan puluhan senjata api rakitan, ratusan amunisi dan belasan bom. Hasil ini didapat setelah menggelar operasi penyisiran di titik-titk rawan.
Komite Bersama Warga NU Penyelamat Khittah NU 1926 meminta agar muktamar tidak digelar bulan November 2004. Sebaiknya digelar seusai pilpres putaran pertama.
Rupiah selama April 2004 sedikit tertekan. Tekanan tersebut dipengaruhi oleh rambatan penguatan dolar AS secara global serta upaya perlambatan pertumbuhan ekonomi Cina.