Sepakbola
Perez Pasrah Soal Villa
Usai sukses menggaet Kaka dari AC Milan, Real Madrid mengalihkan bidikan kepada David Villa. Namun Presiden Madrid, Florentino Perez, mengaku pasrah apabila Valencia tak mau melepas penyerangnya itu.
Rabu, 10 Jun 2009 10:32 WIB







































