detikNews
Prijanto: Kepemimpinan Jokowi Mirip di Militer
Semenjak menjadi Gubernur DKI, Jokowi tak henti-hentinya blusukan ke sejumlah tempat di Jakarta. Sedangkan sang wagub, Ahok, berada di Balai Kota untuk melakukan pembenahan di dalam. Kepemimpinan Jokowi ini dinilai mirip di militer.
Kamis, 18 Okt 2012 22:28 WIB







































