Pada orang normal saat terluka, trombosit akan saling menempel satu sama lain dan membentuk agregat sehingga darah bisa berhenti. Tapi ada orang yang darahnya terus mengucur atau sulit berhenti.
Segala cara ditempuh pria untuk membuktikan dirinya pria sejati yang bisa punya anak. Kebiasaan-kebiasaan tertentu pun dilakoninya. Tapi sayangnya banyak kebiasaan dan pandangan itu yang keliru.
Hamil di luar kandungan adalah kehamilan yang terjadi di luar rahim dan janin hanya bisa bertahan selama trimester pertama. Apa saja ciri-ciri hamil di luar kandungan?
Ada banyak cara untuk merencanakan kehamilan, salah satunya dengan metode kontrasepsi alami lewat pemeriksaan lendir. Di samping mudah dan murah, metode ini juga bebas dari efek samping.
Wanita yang melewati siklus menstruasi biasanya identik dengan kehamilan. Tapi ada banyak kasus wanita yang tidak mengalami menstruasi pada waktunya tetapi juga tidak hamil. Apa saja penyebabnya?
Hubungan seks satu malam atau one-night stand bukan hanya sekedar kesenangan, karena bisa berbuah petaka seperti terjadinya kehamilan yang tak diinginkan.
Sensasi terbakar pada payudara wanita bukanlah kondisi yang wajar. Ada banyak hal yang menyebabkan kondisi ini. Beberapa diantaranya adalah gangguan normal tapi bisa juga karena penyakit parah.
Operasi kelamin bisa saja mengubah bentuk kelamin dari pria menjadi wanita atau dari wanita menjadi pria. Tetapi meski bentuk kelamin berubah, ada beberapa faktor alami yang tidak didapat. Apa saja yang mungkin dan tak mungkin dilakukan saat operasi kelamin?