detikFinance
Pabrik Es di Pulau Bacan Dibangun Tanpa Listrik PLN
BUMN bidang perikanan, PT Perikanan Nusantara (Persero) membangun infrastruktur pabrik es. Namun pabrik es yang dibangun perseroan belum tersentuh listrik PLN.
Jumat, 29 Agu 2014 19:15 WIB







































