detikSport
Pemerintah Akan Fokus Pembinaan Atlet Penyandang Cacat
Indonesia meraih satu perunggu di Paralympic Games 2012. Menteri Pemuda Olahraga Andi Mallarangeng berjanji akan melakukan pembinaan khusus atlet penyandang cacat (difabel).
Senin, 24 Sep 2012 19:05 WIB







































