detikHealth
Agar Anak Doyan Makan Sayur
Sayuran mengandung banyak nutrisi penting, tetapi mengapa kebanyakan anak-anak tidak menyukainya? Dibutuhkan strategi yang tepat agar anak gemar dan terbiasa makan sayur, salah satunya dengan memperkenalkan Popeye sebagai tokoh idola.
Minggu, 08 Agu 2010 09:50 WIB







































