detikNews
1.764 Lulusan Unpad Wisuda, Hindari Jalan Dipati Ukur
Selama dua hari berturut-turut, mulai dari hari ini, Selasa (24/5/2011) dan Rabu (25/5/2011) Unpad menggelar wisuda gelombang III. Sebanyak 1.764 lulusan Unpad akan diwisuda mulai pukul 09.00 WIB di Grha Sanusi Hardjadinata, Jalan Dipati Ukur.
Selasa, 24 Mei 2011 08:36 WIB







































