detikNews
Penampungan Tak Layak, Komnas PA Desak Anak WN AS Dipulangkan ke Bali
Komnas Perlindungan Anak menilai safe house RPTC milik Departemen Sosial tak layak sebagai penampungan anak-anak. Mereka meminta pemerintah mengembalikan anak-anak warga AS Eli Gattenio dikembalikan ke rumahnya di Bali.
Rabu, 13 Jun 2012 14:41 WIB







































