detikFinance
Marak Sentimen Positif, IHSG Bisa Menguat Lagi
Hari ini IHSG diperkirakan masih mampu lanjutkan penguatan, terutama atas maraknya sentimen positif dari pasar global. Investor asing diprediksi masih akan berburu saham.
Kamis, 16 Jan 2014 08:16 WIB







































