detikHealth
Ini Dia Senyawa dalam Otak yang Bikin Kita Merasa Gatal
Mungkin tak pernah terlintas dalam pikiran Anda darimana asalnya gatal, kecuali jika rumah Anda banyak nyamuk atau Anda punya alergi. Tapi menurut sekelompok peneliti dari AS, terdapat sebuah senyawa kimia dalam otak yang menjadi penyebab utama munculnya rasa gatal.
Jumat, 24 Mei 2013 13:31 WIB







































