Sanusi (27) mulai membuka dagangannya, voucher pulsa isi ulang. Ukuran kiosnya sederhana, hanya terbuat dari triplek berukuran 2,5x2,5 meter. Lokasinya pun nyempil di antara deretan perumahan padat Muara Angke, Jakarta Utara.
Lalu lintas Jl Raya Cacing (Cakung-Cilincing) menuju Marunda mengalami kemacetan. Hal ini disebabkan ada jembatan yang rusak di daerah Marunda (Abdul).
Jembatan Cilincing-Cakung yang ambrol beberapa waktu lalu mulai diperbaiki. Sedikitnya 5 pekerja membongkar area yang jebol sekitar 2 x 1 meter itu untuk kemudian dibeton ulang.
Polisi berhasil meringkus tiga orang tersangka pelaku perampokan disertai pembunuhan terhadap purnawirawan TNI AL, Kolonel Purn Kasminah. Tiga orang tersangka ditangkap di tempat persembunyian mereka masing-masing.
Ambrolnya jembatan Cilincing, Jakarta Utara (Jakut), membuat arus lalu lintas dari Bekasi-Tanjung Priok tersendat. Polisi pun kini telah membuka jalur alternatif.