Gudang milik Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Manado tempat penyimpanan arsip tidak terpakai, ludes terbakar. Tidak ada korban jiwa pada peristiwa tersebut.
Samarinda, Kebakaran hebat terjadi di Tideng Pale, Kabupaten Tana Tidung (KTT), Kalimantan Utara, Selasa (14/5/2014). Dua belas bangunan berbagai instansi ludes, termasuk bangunan kantor Dinas Pendidikan, yang menyimpan soal ujian sekolah murid SD.
Sebuah kecelakaan antara Nissan X-Trail dengan Daihatsu Luxio dan sepeda motor terjadi di Jl MH Thamrin, Bintaro, Tangerang Selatan. Kecelakaan itu membuat satu orang mengalami luka parah.
PDI Perjuangan Pro Jokowi khawatir Komisi Pemilihan Umum tak bisa menyelesaikan proses rekapitulasi penghitungan suara sesuai jadwal yang ditetapkan, yakni 9 Mei besok.
Lebih dari separuh kios di Pasar Mebel Ngemplak terbakar habis. Mengingat banyaknya bahan kayu dan bahan baku lainnya yang mudah terbakar, api cepat merembet dari kios satu ke kios lain sehingga terus membesar. Puluhan kios ludes seketika.
Tersembunyi di tengah-tengah permukiman elite yang pagarnya membumbung tinggi, menyekat yang semestinya kasat, sebuah permukiman tempat pemulung sampah istirahat. Atap seng sarat akan karat menutupi rumah dari hujan meski tak rapat.
Salah satu pendiri Partai Golkar, Suhadirman mengungkapkan kriteria presiden Indonesia yang belum terpenuhi. Menurutnya, sosok presiden ke depan adalah yang disebut sebagai Satrio Piningit, siapa dia?