detikFinance
Prabowo Ingin Bangkitkan Mobnas, Ini Tanggapan Bos Indomobil
Capres Prabowo Subianto mendambakan adanya Mobnas. Gagasan ini ingin membangkitkan kerangka pembuatan mobnas yang sudah ada sejak era 1990-an, namun sampai saat ini belum terwujud.
Senin, 23 Jun 2014 07:03 WIB







































