detikTravel
Indonesia Raih Penghargaan Pariwisata di India
Kabar gembira bagi Indonesia. Dari ajang Outbond Travel Mart India, Indonesia meraih penghargaan 'The Winner of The Comprehensive Integrated Participation'. Artinya, banyak turis dari Negeri Bollywood yang terpesona dengan Nusantara.
Senin, 22 Feb 2016 11:25 WIB







































