detikNews
1 Mobil juga Jadi Korban Ledakan Petasan Barbuk, Seperti ini Kerusakannya
Ledakan bahan petasan barang bukti di Mapolrestabes Semarang tak hanya membuat peserta apel bubar, tapi juga merusak beberapa rumah warga. Ada juga mobil yang jadi korban. Kaca depannya berlubang.
Kamis, 21 Agu 2014 11:11 WIB







































