detikSport
Kimi: Balas Alonso di Tahun Depan
Kendati merasa lapang dada dengan kesuksesan Fernando Alonso yang mengawinkan gelar juara di musim ini, namun Kimi Raikkonen berjanji akan membalasnya di musim 2006 mendatang.
Senin, 17 Okt 2005 11:05 WIB







































