Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat meninjau banjir di Kampung Pulo, Kampung Melayu, Jakarta Timur. Djarot berjanji akan merelokasi warga di sana awal tahun 2015.
Banjir di Kampung Pulo, Kampung Melayu, Jakarta Timur, sudah menjadi pemandangan biasa kala musim hujan datang. Air yang menggenangi perkampungan yang berada di pinggir kali Ciliwung itu bahkan mencapai 2 meter.
Banjir di Kampung Pulo, Kampung Melayu, Jakarta Timur semakin meninggi. Saat ini, sebagian titik di Kampung Pulo sudah tergenang banjir setinggi 2 meter.
Pria yang belum lama menggantikan Joko Widodo di pucuk pimpinan DKI ini punya cerita mengenai Pekerja Seks Komersil (PSK). Ahok tidak mau merazia mereka.
Gubernur DKI Basuki T Purnama atau Ahok sudah mendapat laporan terkait banjir dan genangan yang terjadi di Jakarta. Dia mengaku, antisipasi sudah dilakukan.