detikHot
Phobia 2: Horor yang Bisa Menghibur
Setelah sukses lewat '4bia', film kumpulan horor dari Thailand beraksi lagi. Di seri 'Phobia 2' sang peramu film ini kembali membuktikan pada penonton layar lebar kalau horor juga bisa menghibur.
Rabu, 16 Sep 2009 16:04 WIB







































