Israel menyerbu desa di Suriah bagian selatan, dalam operasi yang diklaim bertujuan menangkap anggota Jamaa Islamiya asal Lebanon. Sedikitnya 10 orang tewas.
Banjir bandang dan longsor di Tapanuli Tengah menyebabkan 34 orang meninggal dan 33 hilang. Ribuan KK terisolir, status tanggap darurat sedang disiapkan.
Fasilitas utama yang menerima jenazah di Thailand bagian selatan telah melebihi kapasitasnya, saat jumlah korban tewas akibat banjir bertambah menjadi 55 orang.
Ketua Komisi VIII DPR Marwan Dasopang dorong status darurat bencana nasional untuk banjir dan longsor di Aceh, Sumut, dan Sumbar. Penanganan segera diperlukan.
Pihak berwenang masih mencari korban selamat dalam kebakaran yang menewaskan 94 orang di Hong Kong. 3 orang ditangkap atas dugaan pembunuhan karena kelalaian.