Setahun, RSU dr Soetomo Hasilkan 450 Ton Limbah Medis
Sampah atau limbah medis Rumah Sakit Umum (RSU) dr Soetomo dalam setahun (Tahun 2012) mencapai 450 ton. Sampah tersebut sempat menumpuk, karena alat pembakaran (insenerator) mengalami kerusakan.
Minggu, 20 Jan 2013 11:24 WIB







































