detikOto
GM Jual Lebih Banyak Mobil di China Dibanding Amerika
Mobil-mobil pabrikan GM lebih laris di China dibandingkan di negara asalnya. Di China, GM berhasil menjual sebanyak 1.209.138 unit mobil.
Senin, 05 Jul 2010 10:06 WIB







































