Shandy Aulia dan Jonathan Frizy tak sengaja berhubungan intim. Gara-gara hal tersebut, bintang film Eiffel I'm In Love itu hamil dan terpaksa menikah dengan Jonathan.
Film 'Ekskul' yang meraih piala Citra di FFI 2006, dibatalkan kemenangannya. Bukannya kecewa atau sedih, sutradara film tersebut Nayato Fio Nuala, malah bersyukur 'Ekskul' batal juara.
Nisan-nisan dari triplek bertuliskan RCTI diusung ke Gedung BEJ. Ini bukanlah persiapan acara pemakaman, tapi bagian dari aksi unjuk rasa mantan karyawan PT Media Nusantara Citra (MNC).
Pencatatan perdana saham PT Media Citra Nusantara Tbk (MNC) memberikan gain perdana 35 persen kepada investor. Saham MNC merupakan emiten kelima di BEJ tahun ini.