detikHealth
Bayi Kembar Siam Parasit Ini Ternyata Alami Tumor Epignathus Teratoma
Ginan Septian Nugraha (7 hari) lahir dengan kondisi mengkhawatirkan. Pada bagian lidah dan rongga mulutnya menempel jaringan menyerupai tubuh manusia, terdiri dari tiga bagian menyerupai kaki serta memiliki dua kelamin. Ternyata bakal janin itu merupakan tumor.
Rabu, 25 Sep 2013 17:10 WIB







































