detikFood
Nugget Tahu dan Ikan yang Renyah Gurih untuk Lauk dan Camilan si Kecil
Nugget yang gurih renyah pasti disukai si kecil. Tidak melulu dari daging ayam, nugget juga bisa dibuat dari tahu atau tempe. Daripada beli, lebih sehat dan berih membuat sendiri. Selain untuk camilan, nugget juga dapat dijadikan sebagai bekal.
Kamis, 04 Sep 2014 10:10 WIB







































