detikNews
Prabowo Yakin Menang di TPS Bojong Koneng
Ketua Dewan Pembina Gerindra Prabowo Subianto telah mencoblos di TPS 02 RT 02/09 Kampung Curuk, Desa Bojong Koneng, Hambalang, Bogor. Usai mencoblos, Prabowo yakin akan Gerindra akan menang di TPSnya.
Rabu, 09 Apr 2014 09:48 WIB







































