detikFinance
Orang-orang Super Kaya Masih Bisa Meraup Untung Saat Krisis
Penasihat keuangan untuk orang-orang terkaya di dunia melaporkan beberapa klien besar mereka terus menerus meraup keuntungan di pasar finansial yang sedang bergejolak.
Senin, 22 Agu 2011 12:40 WIB







































