detikSport
Bukan Kemenangan Mudah untuk Hamilton
Keberhasilan Lewis Hamilton memenangi GP Italia banyak terbantu kesalahan Niko Rosberg. Terlepas dari itu, balapan di Monza disebut Hamilton sangat sulit karena kendala teknis yang dialami saat start.
Minggu, 07 Sep 2014 23:26 WIB







































