detikNews
Curhat Dokter-dokter di Depan Istana Soal Tunjangan Rp 1,2 Juta
Puluhan dokter dari DIB yang beraksi di depan Istana Merdeka, Jakarta Pusat, mencurahkan isi hatinya. Salah satu curhatnya adalah tunjangan mereka jika ditempatkan di pelosok hanya Rp 1,2 juta per bulan.
Kamis, 24 Okt 2013 13:02 WIB







































