detikFinance
RI Masih Gemar Impor Singkong, Kentang dan Cabai Segar Tahun Ini
Bahan pangan atau sembako impor masih mengalir deras masuk ke dalam negeri. Sangat disayangkan memang, jika pangan yang diimpor seharusnya dapat diproduksi dari tanah air.
Selasa, 03 Sep 2013 08:10 WIB







































