detikFood
Ngidam Cake Cokelat atau Hot Chocolate? Mampir Saja ke Toko Cokelat Ini
Banyak orang menyukai cokelat, sebagian malah menggilainya. Bagaimana tidak? Rasanya manis lembut mengelus lidah, bikin ketagihan! Apa lagi kalau sudah diolah menjadi cake, dessert, atau minuman seperti di toko dan kafe cokelat ini.
Minggu, 11 Jan 2015 11:07 WIB







































