detikNews
Prakualifikasi Proyek MRT Surabaya Diumumkan Akhir Bulan Ini
Hasil prakualifikasi mega proyek Mass Rapid Trans (MRT) baru akan diumumkan akhir April 2014. Pemerintah Kota (pemkot) Surabaya ingin memastikan kualifikasi yang diberikan pemenang lelang sesuai dengan keinginan pemkot.
Senin, 14 Apr 2014 15:05 WIB







































