detikFinance
Setelah Inventarisir, Aset Negara Bertambah Rp 400 Triliun
Nilai kekayaan negara berupa aset bertambah sebesar Rp 400,39 triliun setelah dilakukan inventarisasi dan penilaian (IP) barang milik negara (BMN) dari sejumlah Kementerian dan Lembaga.
Rabu, 13 Okt 2010 12:40 WIB







































