detikNews
Diduga 1 WNI Tewas karena Tug Boat Meledak di Qatar, Kemlu Cari Tahu
Tug boat meledak di kilang minyak Qatar Petroleum, lepas pantai Qatar. Diduga 1 WNI tewas dalam insiden itu. Kementerian Luar Negeri (Kemlu) sudah menerima informasi, namun belum bisa memastikan apakah benar korban tewas adalah WNI.
Senin, 30 Apr 2012 13:34 WIB







































