Sepakbola
Pemain Porto Kecelakaan Hebat
Gelandang FC Porto, Bosingwa, mengalami kecelakaan hebat bersama empat rekannya saat mengendarai mobil jeep-nya. Kelima orang tersebut mengalami luka cukup serius.
Selasa, 17 Mei 2005 11:55 WIB







































