Polisi menetapkan 16 orang menjadi tersangka penambangan batu bara ilegal di Muara Enim, Sumatera Selatan. Para tersangka diamankan dari tiga lokasi tambang.
Pengacara Johnny Plate meminta aset kliennya yang disita terkait kasus korupsi BTS Kominfo dikembalikan. Aset Johnny Plate yang disita mobil hingga tanah.
Tak berlebihan kiranya bila konsep livable city yang dianut Siar Mas Land pada penataan BSD City dijadikan salah satu rujukan pengembangan IKN Nusantara.
Kementerian ESDM akan mengatur izin pemakaian air tanah lebih dari 100 m3 per bulan. Adapun, sasaran utamanya adalah rumah orang kaya yang memiliki kolam renang